Arsip Blog

Kamis, 12 September 2024

Siswa SMP Negeri 9 Kumpulkan Minyak Jelantah

Samarinda - Minyak goreng bekas pakai atau minyak jelantah merupakan salah satu limbah yang pasti ada di setiap rumah tangga. Namun, tak banyak orang mengetahui cara mengatasi pembuangan limbah minyak jelantah dengan benar agar tidak merusak lingkungan.

https://youtube.com/shorts/q9IlSwnpWQw?si=hTTFq78-ULdQbh4A

Melihat kondisi ini, SMP Negeri 9 Samarinda dalam kegiatan Projek P5 dengan Tema "Kewirausahaan" di sekolah lingkungan, ‘membuat sebuah gebrakan baru yakni mengumpulkan minyak jelantah dengan menyasar siswa-siswi sekolah. 


Hasil produk yang dihasilkan dari kegiatan mengumpulkan minyak Jelantah ini, menghasilkan Sabun batang dan Lilin. Perilaku yang baik ini, ikut berkontribusi dalam menjaga lingkungan agar tetap bersih. (Lyn-Humas)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar